Disesi ini kita akan sedikit berlatih mengenai kubus. Latihan tes psikotes kubus ini terdiri dari beberapa kubus yang akan ditampilkan dan kamu cukup menghitung kubus yang terlihat maupun yang tersebunyi.
Tidak begitu sulit untuk memecahkan latihan tes psikotes kubus ini karena kamu hanya menghitung dengan teliti dan tidak ada yang tertinggal (tidak terhitung). Pada latihan psikotes sebelumnya sudah admin input yaitu mengenai psikotes matriks gambar.
Latihan soal psikotes matriks gambar ini dapat kamu kerjakan pada postingan sebelumnya di Latihan Soal Psikotes Matriks Gambar. Latihan soal psikotes matriks gambar ini terdiri dari 10 soal dengan model latihan soal interaktif. Juga terdapat latihan soal psikotes deret angka pada postingan Soal Psikotes Deret Angka.
Latihan Tes Psikotes Kubus
Tes psikotes kubus ini bertujuan untuk melatih ketelitian seseorang dalam memecahkan masalah. Dalam hal ini adalah perhitungan kubus yang tersembunyi dimana dibutuhkan ketelitian untuk dapat menjawab latihan tes psikotes kubus ini dengan tepat dan benar.
Berikut gambar untuk contoh latihan tes psikotes kubus:
Contoh pertanyaan adalah berapa total kubus pada gambar diatas?
Bila kita menghitung sekilas, maka total kubus diatas berjumlah 8 kubus. Namun ada 2 kubus yang tersembunyi tepat dibawah kubus paling atas urutan No. 3 dan 4 dari sebelah kiri. Jadi total kubus pada gambar diatas ada 10 biji.
Disini kamu juga akan belajar menggunakan logika dalam menjawab latihan kubus ini.
Sebelum kita masuk ke latihan psikotesnya, beberapa latihan tes psikotes gratis sudah di posting pada blog latihanpsikotes.com ini yang dapat kamu temukan pada daftar psikotes online.
Latihan psikotes yang tersedia untuk kamu jawab antara lain tes psikometri, latihan psikotes numerik, psikotes spasial (kemampuan spasial), psikotes deret angka, psikotes kemampuan verbal (analogi verbal), psikotes abstrak, tes psikotes melatih konsentrasi, dan psikotes lainnya.
Latihan psikotes ini sangat berguna bagi kamu yang sedang mempersiapkan diri dalam menghadapi ujian psikotes kerja di masa yang akan datang atau saat kamu sedang melamar pekerjaan. Latihan psikotes online dengan latihan interaktif dimana kamu langsung dapat melihat jawaban kamu apakah benar atau salah.
Beberapa file yang sudah bisa kamu download dalam bentuk pdf mengenai soal-soal psikotes ini adalah:
- Download Soal Psikotes Acak Kata Pdf
- Download Soal Psikotes Analogi Verbal Pdf
- Download Soal Latihan Psikotes Konsentrasi Pdf
- Download Contoh Soal Psikotes Spasial Pdf
Mari kita masuk ke latihan tes psikotes kubus dibawah ini dan selamat mengerjakan ya.
Baca: Latihan Tes Psikotes Acak Kata
Ref: eduplace.com
Foto credit: pediaa.com
Yang hal seperti ini ada lagi ga ya? Minimal boxnya banyak
Hehe… admin belom update lagi neh kk
Mantap kak, terimakasih tadinya saya tidak tahu caranya Sekarang sudah paham
Terimakasih
Mantabs, bagus buat latihan
Thank you kk