Tes IQ online ini tidak jauh berbeda dengan latihan psikotes online sebelumnya yang sudah dibahas untuk berbagai latihan psikotes seperti tes psikometri, psikotes abstrak, psikotes kemampuan spasial, psikotes aritmatika dan berbagai tes psikotes lainnya.
Tes IQ online atau tes IQ logika pada sesi ini terdiri dari tes kecerdasan kamu dalam menjawab soal-soal psikotes yang terdiri dari soal psikotes angka, pemecahan angka seperti deret angka dan juga psikotes gambar seperti kubus, shape dan lingkaran.
Latihan psikotes yang terkait dengan tes psikotes IQ online dapat kamu kerjakan pada daftar psikotes online atau bisa juga lewat pilihan latihan psikotes berikut ini:
Tes kemampuan dan kecerdasan kamu dalam menjawab soal-soal akan dilatihan pada latihan tes IQ online ini yang terdiri dari 10 soal dengan jenis soal yang bervariasi.
Latihan psikotes online akan sangat membantu bagi kamu yang sedang mempersiapkan diri dalam menghadapi dunia kerja atau ujian psikotes kerja baik sekarang maupun nanti saat kamu melamar sebuah pekerjaan. Ada banyak latihan psikotes online yang dapat kamu kerjakan untuk memperkaya pengetahuan seputar tes psikotes.
Salah satu latihan psikotes online dengan model interaktif adalah pada blog latihanpsikotes.com atau melalui daftar psikotes online tadi. Pada postingan sebelumnya, admin telah memuat contoh-contoh soal psikotes seperti contoh soal psikotes numerik, contoh psikotes sinonim antonim, psikotes kemampuan verbal peribahasa.
Semakin sering kamu berlatih soal-soal psikotes maka tentu kemampuan kamu dalam menjawab soal-soal psikotes dalam dunia kerja akan semakin mudah dan siap menghadapi ujian psikotes kerja. Contoh-contoh soal psikotes pada umumnya yang sering muncul saat ujian psikotes kerja dapat kamu pelajari juga pada postingan Contoh Soal Psikotes Kerja dan Kunci Jawaban.
Contoh soal-soal psikotes pada file tersebut akan membuka wawasan kamu seperti apa itu psikotes dan apa saja jenis-jenis psikotes yang sering ditanya saat ujian psikotes kerja. Kamu juga bisa download contoh soal psikotes kerja dan kunci jawabannya pdf dalam format pdf.
Mari kita masuk ke latihan tes IQ online yang terdiri dari 10 soal dengan soal psikotes pilihan ganda. Dalam menjawab soal psikotes ini, kamu harus konsentrasi mencari pola pada gambar tersebut. Untuk latihan logika matematika (deret angka), tidak diperbolehkan menggunakan kalkulator.
Selamat mengerjakan ya
[Updated] Hai kak, latihan ini sudah dimuat di website TRYOUT.ONE ya.
Jangan lupa kasih rate ya kk 🙂
Foto credit: shutterstock
Do not copy